PROFIL PIMPINAN
Pimpinan Direktorat Pengembangan Masyarakat Agromaritim (DMPA) IPB

Dr. Handian Purwawangsa, S.Hut
DIREKTUR PENGEMBANGAN MASYARAKAT AGROMARITI

Dr.rer.pol. M. Iqbal Irfany, S.E., M.APP.EC.
Asisten Direktur Kewirausahaan Sosial

Nur Fajrirahmawati, S. P
SUpervisor
kewirausahaan sosial

Dr. Supriyanto, S.TP, M.Kom
asisten direktur
Layanan Agromaritim dan Digital Farming

Danang Aria Nugroho, SE, M.Si
Supervisor
Layanan Agromaritim dan Digital Farming
Tentang Kami
Direktorat Pengembangan Masyarakat Agromaritim (DPMA) IPB University
melaksanakan tugas strategis dalam pengembangan program unggulan di bidang Kewirausahaan sosial, layanan agromaritim dan digital farming dalam rangka pengabdian kepada masyarakat untuk memperkuat pengembangan keilmuan di bidang pertanian, kelautan, dan biosains tropika. DPMA mengelola Agribusiness & Technology Park (ATP) yang merupakan pusat inovasi yang berfokus pada penerapan kewirausahaan sosial, pelayanan bidang agromaritim dan implementasi digital farming untuk mendukung pertanian moderen.

Capaian Pengabdian Masyarakat
IPB University
Capaian kinerja tahun 2024, Direktorat Pengembangan Masyarakat IPB University
Masyarakat Terdampak
58.262
Akumulasi Desa mitra
1.430
dosen terlibat
902
mahasiswa terlibat
6.524
Agribussiness and Technology Park (ATP)
merupakan pusat inovasi di bidang pertanian, yang mengintegrasikan pendidikan, penelitian, pengembangan teknologi, dan pengabdian masyarakat.
ATP dilengkapi dengan fasilitas canggih seperti Greenhouse Melon, Hidroponik NFT, Smart Greenhouse, dan Digital Farming Centre, yang mendukung pembelajaran dan penelitian agribisnis.
SoBaTani Cafe
menikmati kopi-kopi nusantara yang menjadi mitra binaan IPB melalui berbagai program pengabdian seperti One Villages One CEO (OVOC) di SoBaTani Cafe.
Pemandangan kebun ATP, situ burung yang cantik dan suasana yang indah memberikan kenikmatan tersendiri.
Kegiatan Minggu ini
Lorem ipsum dolor sit amet, at mei dolore tritani repudiandae. In his nemore temporibus consequuntur, vim ad prima vivendum consetetur.
Fasilitas Kami
Kantor Direktorat Pengembangan Masyarakat Agromaritim,
Agribusiness and Technology Park (ATP) IPB
Jl. Carang Pulang No.1, Cikarawang, Kec. Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16680
News

News
DPMA IPB Dorong Lansia Sehat dan Produktif Melalui Kolaborasi[…]

DPMA IPB University dan Astra Dorong Pertanian Pisang Modern di Sukabumi: Bibit Tertanam, Petani Siap Naik Kelas!
Sukabumi, 15 Maret 2025 – Program Desa Sejahtera Astra[…]
DPMA dan IKK IPB University Dukung Penguatan Sekolah Lansia Kemuning di Cianjur
Direktorat Pengembangan Masyarakat Agromaritim (DPMA) IPB University bersama Departemen[…]
Kontak
Kantor Direktorat Pengembangan Agromaritim, Agribusiness and Technology Park,
Jl. Carang Pulang No.1, Cikarawang, Kec. Dramaga, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16680.